Selasa, 11 Maret 2025

Today's Reflection: God's Word Transforms the Lives of Those Who Pray Sincerely and Forgive


Today's Reflection: God's Word Transforms the Lives of Those Who Pray Sincerely and Forgive

God's Word is like rain that makes the earth fertile (Isaiah 55:10-11), and it works powerfully in the hearts of those who are open to Him. Jesus teaches us the Lord’s Prayer (Matthew 6:7-15), a simple yet profound prayer that invites us to trust, surrender, and forgive others. Often, our hearts are wounded and dry, but the Lord is close to the brokenhearted (Psalm 34:16-19) and hears sincere prayers. When we forgive, God also forgives us and restores our lives.

Prayer:
Lord, make my heart like fertile soil for Your Word. Teach me to pray with sincerity and faith. Give me strength to forgive, as You forgive me. Be near to me, Lord, and transform my life to be a blessing. Amen.

Renungan hari ini: Sabda Tuhan Bekerja Mengubah Hidup Orang-Orang yang Doanya Tulus dan Mau Mengampuni


Renungan hari ini: Sabda Tuhan Bekerja Mengubah Hidup Orang-Orang yang Doanya Tulus dan Mau Mengampuni

Sabda Tuhan seperti hujan yang menyuburkan tanah (Yes 55:10-11), bekerja nyata dalam hidup setiap orang yang membuka hati. Yesus mengajarkan Doa Bapa Kami (Mat 6:7-15), doa sederhana yang mengajarkan kita berserah, percaya, dan siap mengampuni. Sering kali, hati kita kering oleh luka dan ego, tapi Tuhan dekat kepada orang yang patah hati (Mzm 34:16-19). Ia mendengar doa yang tulus, bukan doa panjang yang hanya di bibir. Jika kita mau mengampuni, Tuhan pun akan mengampuni dan mengangkat hidup kita.

Doa:
Tuhan, jadikan hatiku seperti tanah yang subur bagi Sabda-Mu. Ajarlah aku berdoa dengan tulus dan percaya. Kuatkan aku untuk mengampuni, seperti Engkau mengampuni aku. Dekatlah denganku, Tuhan, dan ubahlah hidupku menjadi berkat. Amin